The history of Java

Raffles, Thomas Stanford
The history of Java / Thomas Stanford Raffles ; penerjemah, Eko
Prasetyaningrum, Nuryati Agustin, Idda Qoryati Mahbubah ;
penyunting, Hamonangan Simanjuntak, Revianto B. Santosa. --
Yogyakarta : Narasi, 2008
xxxvi, 904 hlm. : ilus., peta, tabel ; 21 cm.
Bibliografi : hlm. 449-499
Indeks
ISBN 978-979-168-099-8
959.8

Buku yang disusun oleh Sir Thomas Stanford Raffles ini tidak diragukan lagi menjadi salah satu sumber sejarah paling penting untuk mengetahui kehidupan masyarakat Jawa di masa lalu. Buku yang aslinya terdiri dari 2 jilid ini, merekam kerja keras dan ketekunan Rafles mendokumentasikan keadaan geografis, situasai dan kondisi penduduk asli Jawa, sistem pertanian, system perdagangan, adat istiadat dan kebudayaan, kepercayaan dan upacara keagamaan, bahasa, denyut kehidupan sosial-politik masyarakat di tanah Jawa, serta beberapa hal menarik lainnya. Rafles, yang pernah menjabat sebagai Gubernur Jenderal (1811-1816), telah berkeliling nusantara untuk mengeksplorasi kekayaan Indonesia. Banyak sekali penemuan-penemuan penting di Indonesia, khususnya Jawa, salah satunya adalah penemuan benda purbakala berupa candi raksasa yang dipenuhi patung budha Mahayana yang sekarang kita kenal dengan nama Candi Borobudur di daerah Magelang, Jawa Tengah.

Search